Friday, January 26, 2024

Cara Backup SMS Android Ke Gmail

Cara Backup SMS - Android yang memiliki banyak fitur membuat banyak orang memilih android sebagai gadget kesayangan. Ya,beberapa fitur aplikasi di android dapat mempermudah pekerjaan kita. Salah satunya adalah dapat membackup data. Ya,banyaknya data atau informasi yang penting,perlu kita perhatikan dan kita amankan.

Salah satu caranya adalah membackup sms ke gmail. Tapi cara lain juga bisa anda praktekan yaitu Cara Backup SMS Android Ke SD Card yang sudah dibagikan oleh kami bisa anda coba. Nah,bagaimana cara backups sms android ke gmail? Berikut informasi menariknya.

 pusat teknologi,pusat tekno,bisnis online,android,komputer,sofwer,download,Cara Backup SMS Android Ke Gmail

Beberapa langkah-langkah dibawah ini bisa anda gunakan untuk mengamankan sms anda,membackup sms sangat mudah bila anda mengikuti langkah-langkah dibawah ini.

Cara Mudah Backup SMS Android Ke Gmail
  • Kunjungi langsung http://mail.google.com/,masuk ke akun gmail,buka pengaturan gmail.
  • Lalu ubah pengaturan IMAP Access menjadi enable selanjutnya klik save.
  • Download sms backup anda di playstore,buka aplikasi tersebut pilih tap connect.
  • Pastikan bahwa semua fitur tercentang karena akan dibackup. Sms penting pun sudah dibackup.
Membackup sms android ke gmail secara otomatis sangat mudah bukan? Anda dapat mencoba cara diatas apabila anda ingin menyimpan sms penting yang tidak ingin terhapus. Demikian informasi yang bisa disampaikan,semoga bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment